Thursday, September 25, 2014

Ebook pemograman PHP dan MySQL

Assalamu'alaikum wr..wb !

Ebook pemograman PHP dan MySQL
Pada kesempatan kali ini saya selaku admin akan mengupdate lagi seputar ebook pemograman PHP dan MySQL.
Sebelum kita mendownload ebooknya, mari kita membahas apa itu PHP ?
PHP adalah bahasa pemograman web yang dirancang untuk membuat suatu website yang dinamis melalui source kode, php pertama kali dikembangkan pada tahun1995 oleh Rasmus Lerdorf dan sekarang telah diambil alih The PHP grup. Pada awalnya PHP ada singkatan dari Persona Home Page, dan kemudian berkembang dan menjadi Hypertext Preprocessor.

Bagaimana, sudahkah anda tau tentang pengertian singkat dalam PHP ?

Disini saya akan share dua ebook sekaligus yang masing-masing mempunya kelebihan tersendiri untuk kita belajar pemograman PHP ataupun MySQL. Dalam ebook ini dibahas materi-materi antara lain :
  • Strucktur dasar PHP
  • Struktur kondisi dan perulangan
  • Penanganan Form
  • Pemograman berorientasi objek dalam PHP
  • Pengenalan DBMS dan MySQL
  • Pengenalan stuktu Query language dan masih banyak lainnya.
Dengan adanya ebook ini menjadi mudah bagi kita untuk belajar pemograman PHP dan bisa kita praktekin langsung walaupun tidak ada seorang guru, karena dalam ebook ini semua tutorial ataupun caranya dituliskan dengan sedetails mungkin agar pembacanya mudah dalam mempelajarinya.

Baiklah langsung saja yang ingin mempunyai ebook pemograman PHP ini bisa langsung download melalui link yang sudah saya sediakan dibawah ini.
  1. Download ebook pemograman web dengan PHP dan MySQL
  2. Download ebook MySQL dari pemula sampai mahir
Semoga dengan adanya ebook ini bisa memberikan kemudahan buat kita semua dalam mempelajari pemograman web dengan PHP maupun MySQL, jika ada link yang rusak segera beritahu saya pada menu contact yang ada diatas.

TERIMAKASIH

No comments:

Post a Comment